Tuesday, December 13, 2011

KORELASI

Pertemuan 10
KORELASI

10.1 Pendahuluan
Analisis korelasi melihat keeratan hubungan antara dua variabel. Korelasi tidak dapat menunjukkan hubungan sebab-akibat.
Tingkat keeratan hubungan (atau lazim disebut koefisien korelasi dan diberi simbol r) memiliki harga yang berkisar dari –1 sampai +1. Jika r mendekati angka 1 atau –1 maka dapat dikatakan bahwa kedua variabel itu memiliki hubungan yang erat, sedangkan jika r mendekati 0, maka keeratan hubungannya lemah. Harga –1 menunjukkan adanya hubungan yang sempurna namun bersifat terbalik (negatif), sedangkan hubungan +1 menunjukkan hubungan sempurna yang positif.

10.2 Macam Hubungan dalam Korelasi

Pada dasarnya terdapat 3 macam sifat hubungan dalam korelasi:

1. Hubungan searah atau positif
 Perubahan satu variabel (X1) bergerak secara searah dengan variavel lainnya (X2).
 Sebagai contoh hubungan antara biaya iklan (X1) dan jumlah penjualan (X2); antara penghasilan (X1) dan pengeluaran konsumsi (X2).


Bagan 10.1 Hubungan searah atau positif
























2. Hubungan berkebalikan dan negatif

Bagan 10.2 Hubungan berkebalikan atau negatif
















3. Tak ada hubungan

Bagan 10.3 Tak ada hubungan


















10.3 Korelasi Product Moment

Korelasi product-moment merupakan jenis analisis yang paling sering digunakan untuk melihat keeratan hubungan antara dua variabel.

Rumus yang umum digunakan adalah rumus korelasi Product Moment:






Kasus Iklan (X) penjualan (Y) XY X kuadrat Y kuadrat
1 6 9 54 36 81
2 5 6 30 25 36
3 3 4 12 9 16
4 1 3 3 1 9
5 4 3 12 16 9
6 3 5 15 9 25
7 6 8 48 36 64
8 2 2 4 4 4
Jumlah 30 40 178 136 244



10.4 Spearman Rank Correlation
Koefisien korelasi Spearman Rank merupakan ukuran dari keeratan hubungan antara data yang telah diperingkatkan. Rumus yang digunakan adalah:



Sebagai contoh, dua orang penilai memberikan peringkat atas 10 lukisan seperti tersaji dalam data berikut ini:

Lukisan Penilai Selisih pn1 dan pn2 d2
Pn1 Pn2 d
1 4 5 -1 1
2 1 2 -1 1
3 9 10 -1 1
4 5 6 -1 1
5 2 1 1 1
6 10 9 1 1
7 7 7 0 0
8 3 3 0 0
9 6 4 2 4
10 8 8 0 0
Jml = 10



=

0 comments:

Post a Comment

Cara Berkomentar untuk yang tidak memiliki blog:
1. Klik selec profile --> pilih Name/URL
2. Isi nama kamu dan Kosongkan URL atau isi dengan alamat fb kamu
3. Klik Lanjutkan
4. Ketik komentar kamu dan publish
Form komentar ini tanpa moderasi dan verifikasi, jangan kirim SPAM ya..

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Online Project management